Menu

Rilis Proxmox Backup Server Terbaru: Proxmox Backup Server 3.0 dan Fitur Terbarunya

Rilis Proxmox Backup Server Terbaru: Proxmox Backup Server 3.0 dan Fitur Terbarunya

Proxmox Backup Server adalah solusi backup dan restore kelas enterprise berbasis client-server yang mampu melakukan backup secara virtual machines, containers, and physical hosts. Software Open Source ini mendukung incremental backups, deduplication, Zstandard compression, and authenticated encryption. Untuk meningkatkan produktivitas, Proxmox Backup Server yang mudah digunakan dan memungkinkan Anda melakukan backup data Anda dengan efisien dalam hal ruang, memulihkan mesin virtual (VM), arsip, atau objek tunggal dengan cepat. Dengan antarmuka pengguna berbasis web, Anda dapat efektif mengurangi jam kerja berkat manajemen yang disederhanakan. Proxmox Backup Server dilisensikan di bawah GNU AGPL, v3. Langganan dukungan perusahaan tersedia dari Proxmox.

Baru-baru ini Proxmox Backup Server merilis versi terbaru, Proxmox Backup Server 3.0, menghadirkan beberapa fitur baru dan peningkatan kinerja untuk memberikan pengalaman yang lebih baik bagi pengguna. Pada artikel ini, kami akan membahas tentang fitur-fitur terbaru dan perbaikan yang dihadirkan oleh Proxmox Backup Server 3.0.

Proxmox Backup Server 3.0, Apa yang baru?
Berikut highlights dari release notes untuk Proxmox Backup Server 3.0 terbaru:

  • Based on the great Debian 12, with a newer Linux kernel 6.2
  • ZFS 2.1.12
  • Additional text-based user interface (TUI) for the installer ISO
  • Many improvements for tape handling
  • Sync jobs: “transfer-last” parameter for more flexibility

Proxmox Backup Server menggunakan model client-server. Server menyimpan data pencadangan dan menyediakan API untuk membuat dan mengelola data store. Dengan API tersebut, juga memungkinkan untuk mengelola disk dan sumber daya lainnya di sisi server.

Tertarik dengan Layanan Proxmox?
Jika Anda tertarik dengan Proxmox, PT Excellent Infotama Kreasindo menyediakan layanan Proxmox secara lengkap sebagai berikut:

Anda bisa berkonsultasi dan menanyakan layanan di atas pada formulir di bawah ini. Tim Sales & Marketing kami akan membantu Follow Up kebutuhan rekan-rekan sekalian perihal Proxmox tersebut.

Nama (required)

Alamat Email (required)

Subject

Pesan

Kode Keamanan
captcha

Dwi Wijaya

Content Writer & Digital Marketing Team pada PT Excellent Infotama Kreasindo

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Menu