Menu

Blog

You are here: Home / Blog & Resources / Archive by Category "Blog" / Page 2

Penghidupan…

Saya ingin cerita sedikit, kisah nyata, yang saya temui beberapa waktu yang lalu. Saat saya ke rumah orang tua saya sekaligus main ke kebun markas Taman Bacaan Excellent, saya mendapat kabar mengenai tetangga satu kampung. Isterinya didiagnosa sakit gagal ginjal. […]

Bonus Tahunan dari Dividen

Sejak tahun lalu, saya mulai memindahkan sebagian besar instrumen investasi ke saham-saham yang memberikan dividen secara rutin. Prosesnya saya tuliskan disini : Memilih Saham Dividen untuk Keperluan FIRE. Memilih saham-saham dividen sekaligus mengubah pola investasi dari yang awalnya bersifat trading […]

Kunci Sukses Usaha : It’s Works!

Sejak beberapa waktu yang lalu saya menggunakan layanan serverpilot. Serverpilot adalah layanan otomatisasi setup server, terutama untuk aplikasi web berbasis PHP seperti WordPress atau aplikasi lainnya. Kompetitor mereka antara lain Runcloud dan Cloudways. Saya sudah melihat-lihat Cloudways dan secara harga […]

Pembelajaran #1 dari Raisup.com : Bikin Usaha itu Mudah

Beberapa waktu yang lalu, Nicolas Beauvais mengalami mimpi buruk saat infrastruktur cloud perusahaannya (startup) raisup.com disuspend kemudian di permanen lock oleh DigitalOcean. Kisahnya bisa diikuti di Twitter : Nicolas Beauvais untuk periode Akhir Mei (mulai 29 Mei 2019). Ulasannya bisa […]

Yayasan

Setelah beberapa hari yang lalu menghadiri acara penutupan pengajian di lingkungan rumah orang tua di Tambun, saya sempat berdiskusi dengan adik-adik saya. Bagaimana jika kita membuat yayasan saja? Yayasan ini nantinya akan bergerak pada 3 bidang utama, yaitu pendidikan, kesehatan […]

Masjid/Mushola Mall di Bekasi

Beberapa waktu yang lalu saya mengantar Dear Rey ke Grand Metropolitan/Centro Bekasi. Karena sudah masuk waktu shalat, kami shalat terlebih dahulu di area Mezzanine, dekat deretan ATM-ATM. Masjid/mushola Grand Metropolitan adalah salah satu masjid/mushola mall yang cukup lapang dan nyaman. […]

Weruh Sak Durunge Winarah

Karena sejak kecil banyak membaca buku dan majalah apa saja, banyak istilah-istilah yang kerap saya gunakan di Excellent yang sumbernya dari bacaan. Salah satunya adalah soal Weruh sak durunge winarah. Saya kerap bilang ke team Excellent, jika dibilang A harus […]

Implementasi dan Penggunaan Zimbra Chat

PT. Excellent Infotama Kreasindo merupakan salah satu partner resmi Zimbra yang ada di Indonesia yang memiliki layanan implementasi email server Zimbra untuk pelanggan. Bagi kamu yang belum mengetahui apa itu Zimbra, Zimbra merupakan salah satu aplikasi kolaborasi yang dikhususkan untuk email server. Maksudnya kolaborasi disini yaitu selain kamu menggunakan Zimbra sebagai Email Server, Kamu juga […]

Memahami Zimbra Archiving dan Discovery

PT Excellent Infotama Kreasindo adalah salah satu partner resmi Zimbra yang ada di Indonesia. Salah satu layanan yang kami berikan ke pelanggan yaitu memberikan beberapa rekomendasi fitur dengan skala enterprise yang ada pada Zimbra Network Edition. Untuk kamu yang belum mengenal apa itu zimbra. Zimbra adalah salah satu aplikasi kolaborasi yang dikhususkan untuk email server. […]

Gaji Bulanan dari Sukuk

Meski bukan ASN/PNS, lumayan dapat gaji dari pemerintah. Default yield coupon Sukuk ST-002 adalah 8.3% namun karena sifatnya mengambang, bisa saja nilainya lebih besar, misalnya di bulan ini dapat 8.55%. Lebih besar dari deposito. Karena yield sukuk sifatnya mengambang namun […]

Page 2 of 24 1 2 3 4 24
Menu