Menu

Blog & Resources

You are here: Home / Archive by Category "Blog & Resources" / Page 23

Tips Zimbra : Mengaktifkan Modul Accounting pada Policyd

Salah satu modul yang ada pada PolicyD adalah modul Accounting. Modul Accounting ini hampir sama fungsinya seperti modul Quota yang melakukan Counter Limit pada Message Count atau Cumulative Message Size pada email, hanya saja perbedaannya pada periode yang dibagi menjadi 3 periode yaitu Daily, Weekly dan Monthly. Jika ingin melakukan pembatasan pengiriman setiap hari 100.000 […]

Tips Zimbra : MTA Relay Menggunakan User Authentication pada Zimbra 8

Salah satu masalah utama yang kerap terjadi jika kita melakukan hosting Zimbra Mail Server di data center sendiri (baik itu di lokasi kantor perusahaan, VPS maupun co location server) adalah masalah eligibilitas dan kualitas SMTP Server yang digunakan. Ada banyak faktor yang membuat pengiriman email ke tujuan mengalami masalah seperti masuk ke junk/spam folder atau […]

Workshop Replikasi, Cluster, Fail Over & High Availability Server, Selasa 12 Maret 2013

Salah satu materi yang kerap menjadi request para peserta tiap kali ada workshop di Taman Bacaan Excellent adalah workshop mengenai sistem High Availability Server & pembangunan disaster recovery/backup online. Request tersebut akan terpenuhi pada workshop kali ini 🙂 Sebagai tambahan informasi, pendapatan workshop ini didedikasikan untuk Rencana Kegiatan Menggambar & Mewarnai untuk Anak-Anak, jadi peserta […]

Workshop Zimbra 8, Studi Kasus Multi Server 10 Ribu User, Minggu, 17 Februari 2013

Setelah sempat vakum selama beberapa saat karena cuaca yang kerapkali hujan lebat, pada pertengahan bulan Februari 2013, Excellent kembali mengadakan workshop Zimbra. Kali ini membahas Zimbra 8 yang sudah cukup stabil diimplementasikan di klien. Tema utama workshop kali ini adalah implementasi Zimbra 8 dengan studi kasus 10 ribu user. Pembahasan akan mencakup persiapan, topologi/skema seperti […]

Contoh Skema & Topologi Zimbra untuk Implementasi Skala Besar

Zimbra mail server merupakan aplikasi mail server powerful yang bisa digunakan untuk account mulai dari belasan hingga puluhan ribu atau bahkan ratusan ribu account. Bagaimana hal ini bisa diadaptasikan oleh Zimbra? Kuncinya adalah menggunakan Zimbra dengan skema multi server. Saya juga sempat membahas contoh penggunaan skema multi server dalam artikel MTA/SMTP Server untuk Broadcast Email […]

Tips Zimbra : Sinkronisasi/Replikasi dan Restore Zimbra Multi Domain Secara Online

Beberapa minggu yang lalu ada salah satu member Komunitas Zimbra Indonesia yang menanyakan bagaimana melakukan sinkronisasi/replikasi dan restore Zimbra mailbox multi domain dengan merujuk panduannya pada tulisan disini : http://vavai.com/2011/11/25/tips-sinkronisasireplikasibackup-restore-zimbra-mail-server-secara-online/. Pada bagian domain  memang disana bisa memasukkan beberapa domain sekaligus, akan tetapi, ketika melakukan replikasi hanya user atas nama domain terakhir saja yang berhasil di migrasikan. Pada hari […]

Tips Zimbra : Cara Mengetahui Penggunaan Mailbox Pada Zimbra Mail Server

Beberapa minggu yang lalu ada salah seorang alumni Excellent menanyakan bagaimana mengambil seluruh data penggunaan mailbox pada setiap user untuk keperluan laporan dan informasi. Sebenarnya, untuk mengetahui berapa banyak penggunaan mailbox untuk masing-masing user pada Zimbra Mail Server bisa dilihat pada bagian menu Zimbra Admin | Server Statistics | Mailbox Quota. Disana bisa terlihat total quota […]

Tips Zimbra : Cara Mengamankan Akses PolicyD Web Administration

Policyd yang diinstall dan diaktifkan pada Zimbra 8 menggunakan Web Admin untuk melakukan konfigurasi baik itu konfigurasi pembatasan pengiriman email peruser/domain ataupun membatasi pengiriman email ke user/distribution list yang sudah dijelaskan pada artikel sebelumnya. By default, Policyd Web Admin dapat diakses dari jaringan mana saja, termasuk jaringan luar/public. Hal ini berbahaya mengingat Policyd adalah modul […]

Tips Zimbra : Membatasi Pengiriman ke User Tertentu/Distribution List Dengan PolicyD

Jika pada tulisan sebelumnya penggunaan Policyd digunakan untuk membatasi pengiriman email per user dengan menggunakan modul Quota, maka disini saya akan mencoba menggunakan modul Policyd yang lainnya yaitu modul Access Control. Modul ini digunakan untuk melakukan control terhadap user/domain yang di set sesuai dengan hak-nya, seperti tidak boleh mengirim email ataupun hanya boleh menerima email dan […]

Solved : Atheros AR8161 Gigabit Ethernet Driver pada openSUSE & LinuxMint

Saya biasanya menggunakan network card Intel Pro 1000 MT dual port untuk PC dengan Motherboard Gigabyte Intel LGA 1155 (Seri Z77X-D3H. Intel 1000 MT dual port ini terdeteksi dengan baik di Linux, sedangkan ethernet card bawaan motherboard tidak terdeteksi. Karena diperlukan untuk simulasi VMWare vSphere terkait rencana Persiapan Layanan VPS & Cloud Zimbra Mail Server Excellent, […]

Page 23 of 34 1 21 22 23 24 25 34
Menu